7:15:00 AM
Perusahaan EcoPrintLution yang bergerak di bidang penjualan perlengkapan sablon digital dan tinta printer ini memiliki konsep customer relationship management yang baik. Kita dapat melihat hal ini dari beberapa aspek.
1. Website memiliki customer database. Sebelum Anda membeli melalui website, Anda harus mendaftar terlebih dahulu, sehingga perusahaan memiliki data pelanggan yang lengkap, sehingga perusahaan dapat memberikan kabar/ informasi produk atau promo – promo perusahaan melalui alamat email atau alamat rumah pelanggan.
2. Terdapat alamat Yahoo Messenger di mana Anda dapat berinteraksi dengan cara chatting dengan customer service pada hari dan jam kerja, shoutbox, alamat email, bahkan nomor telepon sebagai sarana untuk berinteraksi antara pihak perusahaan dengan pihak konsumen.
Selebihnya >>